Panen Raya Ikan Bandeng Klaster Budidaya Ikan Bandeng Tahun 2023
Kepala Dinas Perikanan Kab. Jepara bersama BBPBAP, Bappeda, PPL, Perangkat Desa dan Pokdakan melaksanakan panen raya ikan bandeng di tambak klaster Budidaya Ikan Bandeng Pokdakan (Kelompok Budidaya Ikan) Sido Maju 2, Desa Ujungwatu, Kecamatan Donorojo (8/11). Klaster tambak bandeng ini menggunakan teknologi semi intensif sehingga mampu menghasilkan produksi dua kali Read more…