NELAYAN JEPARA MENGIKUTI PENDIDIKAN DASAR PELAUT

Tiga orang nelayan Jepara mengikuti pendidikan Basic Safety Training / BST Selama tiga hari di Lembaga Kemaritiman Nelayan Pati / LKNP . pada tanggal 11-13 September 2023 . Mereka dikirim oleh Dinas Perikanan Kabupaten Jepara dalam program magang nelayan Jepara untuk meningkatkan kapasitas SDM nelayan. Selama pelatihan , mereka mendapatkan Read more…

Peresmian Klaster Kampung Bandeng Desa Ujungwatu

Peresmian Klaster Kampung Bandeng Desa Ujungwatu, tanggal 21 Juli 2023. Pengembangan perikanan budidaya di Kabupaten Jepara pada TA 2023 mendapatkan anggaran sebesar Rp. 750.000.000,- yang berasal dari APBN melalui BBPBAP Jepara untuk kegiatan klaster tambak bandeng yang diserahkan kepada kelompok Sido Maju II Desa Ujungwatu, Kecamatan Donorojo. Pengembangan klaster tambak Read more…

Penyerahan Bantuan Geoisolator Kepada Kelompok Usaha Garam Rakyat  Jepara

Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Jateng serahkan bantuan geoisolator kepada Kelompok Usaha Garam Rakyat  Jepara. Bantuan geoisolator dari Dinas Kelautan dan Perikanan (DKP)  Propinsi Jawa Tengah kepada 6 (enam)  kelompok Usaha Garam Rakyat (KUGAR ) di Kabupaten Jepara, selasa 04/04/2023.Bertempat di halaman rumah ketua KUGAR Garam Makmur desa Panggung Kedung Read more…

BerAKHLAK

Dinas Perikanan Kabupaten Jepara menginternalisasikan dan mengimplementasikan Core values ASN BerAKHLAK secara utuh. Adapun 7 (tujuh) core values ASN BerAKHLAK terdiri dari Berorientasi Pelayanan, Akuntabel, Kompeten, Harmonis, Loyal, Adaptif dan Kolaboratif atau dikenal dengan BerAKHLAK. Berikut penjelasan mengenai masing – masing nilai dari ASN BerAKHLAK, yaitu : Berorientasi Pelayanan. Dengan nilai Read more…

PENYERAHAN SIMBOLIS BANTUAN BAGI PELAKU USAHA PERIKANAN

   Hari Rabu, 21 Desember  pukul 13.00 Pj Bupati bersama Plt. Dinas Perikanan menyerahkan bantuan kepada Nelayan dan Poklahsar di Kabupaten Jepara  bertempat di ruang video conference Bupati. Bantuan Langsung Tunai (BLT) Nelayan merupakan salah satu wujud perhatian pemerintah Kabupaten Jepara kepada para nelayan sebagai salah satu kelompok masyarakat yang Read more…

Pelatihan Pengelolaan Lingkungan dan Kesehatan Ikan

Dinas Perikanan Kabupaten Jepara mengadakan kegiatan yang diikuti oleh 20 orang pembudidaya ikan air tawar. Kegiatan ini dilakukan selama 2 hari dari tanggal 18-19 Oktober 2022. Pelatihan dilakukan untuk meningkatkan pengetahuan dan kapasitas sumberdaya manusia pembudidaya ikan air tawar, khususnya pada ikan lele tentang cara mengidentifikasi dan menangani serangan hama-penyakit Read more…

Dokumen Panduan Mutu GMP dan SSOP

Dokumen Panduan Mutu Penerapan Cara Pengolahan Ikan yang Baik (Good Manufacturing Practices) dan Pemenuhan Persyaratan Prosedur Operasi Standar Sanitasi (Standard Sanitation Operating Procedures) adalah sistem mutu bagi Unit Pengolah Ikan (UPI) untuk menghasilkan produk yang bermutu, aman dikonsumsi, dapat ditelusuri (traceability) serta terdokumentasi dengan baik yang dilakukan melalui rangkaian pengecekan Read more…

PELATIHAN DIVERSIFIKASI ANEKA OLAHAN BANDENG

Keberadaan Kampung bandeng yang diinisiasi Kementrian Kelautan dan Perikanan melalui BBPBAP Jepara dengan lokasi di Desa Ujungwatu Kec. Donorojo perlu mendapat dukungan dari berbagai pihak. Melalui pelatihan aneka olahan Dinas Perikanan Kabupaten Jepara dan BBPBAP mengadakan Kegiatan pelatihan yang merupakan persiapan tindaklanjut penanganan pasca panen dari hasil budidaya Bandeng, pada Read more…

PELATIHAN ANEKA OLAHAN ANDALAN POKLAHSAR BAROKAH DUKUNG PROGRAM KLUSTER BANDENG KARTINI

Dalam rangka mengayubagyo HUT Kementerian Kelautan dan Perikanan ke 22, Balai Besar Perikanan Budidaya Air Payau (BBPBAP) Jepara bersinergi dengan Dinas Perikanan Kabupaten Jepara, mengadakan pelatihan aneka olahan melalui program kuster Bandeng “Kartini” Kegiatan pelatihan ini merupakan persiapan sebagai tindaklanjut penanganan pasca panen dari hasil budidaya Bandeng, pada lounching Kampung Read more…